Cara Hitung Harga Kolom Besi 6 MM Sampai 12 MM
Besi beton dia.6; 8: 10 dan 12 mm banyak digunakan sebagai bahan bangunan rumah tinggal. Utamanya untuk membuat besi tulangan pondasi, lantai, balok, dan kolom. Karena memiliki fungsi yang sangat beragam, maka harga material bulat itu pun jadi variasi. Khususnya untuk membuat kolom. Harga kolom besi sering berubah-ubah, dan cenderung naik. Bagi masyarakat awam, harga […]